Talkshow Sarjana Mendidik di Daerah Terdepan Terpencil Terluar (SM3T) di TV One - PPG SM-3T UNP
News Update:
Home » » Talkshow Sarjana Mendidik di Daerah Terdepan Terpencil Terluar (SM3T) di TV One

Talkshow Sarjana Mendidik di Daerah Terdepan Terpencil Terluar (SM3T) di TV One

Written By irfandani06 on Tuesday, August 27, 2013 | 9:23 PM

Talkshow Sarjana Mendidik di Daerah Terdepan Terpencil Terluar (SM3T) di TV One (27/8/2013) Rekaman TV One 27 Agustus 2013






reporter tvone :
bisa dijelaskan latar belakang program sm3t

nara sumber :
Sebagai bangsa harus maju bersama tidak boleh ada elemen bangsa yang tertinggal. Baru kami lihat di daerah itu ada sekolahnya ada murid, tp ga ada gurunya. Karena berbagai hal lalu kita kawinkan dengan rencana kita untuk membangun sebuah sistem calon guru yang hebat, guru harus tangguh ga cengeng . dalam arti luas. Bgmn kalau calon guru kita gembleng di sana. U selesaikan persoalana di situ tarik didik di lptk.

Mirip dpkter di daerah terpencil . mulai 2011 dengan 2500an peserta yg kita distribusikan ke 4 prov 23 kab. Permintaan daerah cukup banyak. Kemanfaatan program ini luar biasa. 2012 tingkatkan menjadi 2700. skrng 3000an. Oktober nanti kita terjunkan 3000. syarat nya ketat. Kita dulu tidak sangka animonya besar kita menyangka siapa yang mau ke daerah terdepan terpencil ga da listrik akses jalan susah , harus sebrang sungai.

Tes secara nasional , online. Saring menjadi 3000.
17 ltpk lembaga pendidikan tenaga kependidikan terlibat.

Reporter tv one :
Bisa diceritakan awal ikut program SM3T

peserta sm3t :
Saya sebenarnya sudah lulus kuliah dan sudah mengajar. saya baca di web ada program mengajar 3t. menggugah saya dan tertantang, apakah saya mampu ? Bgmn pun anak di daerah terpencil adalah masalah kita juga mereka berhak mendapat pendidikan seperti di kota. Saya ditempatkan smpn satu atap 4 amarasi timur kabupaten kupang, ntt

Reporter tv one : Apa saja yang mereka dapatkan di sm3t?

Nara sumber :
Indonesia proses dibangun. Mereka yang berasal dari ntt kita coba kita tugaskan ke daerah lain spy punya orientasi budaya beda, mengembangkan wawasan. Indonesia bukan hanya ntt. Mereka harus kita gembleng.

Fasilitas apa saja yang mereka dapatkan?
Tidak banyak, kecil , saya surprise dengan fasilitas kecil ini anak2 semangatnya luar biasa. Mereka dapat biaya hidup Rp2,5 juta perbulan, asuransi kesehatan, fasilitas survival, seperti di lampung. Butuh penyeberangan. Pada akhir masa lulus di daerah 3 t mereka ktia kasih beasiswa ppg selama 1 thn, smp ke atas, dan ½ thn u pgsd dan paud. Mereka belajar di lptk terbaik upi, unj , unes, unesa,

Apa mereka diizinkan mencari ilmu di luar lptk ?
Pasti justru pendidikan di asrama penting,. Kita kembangkan pendidikan guru asrama. ita ingin adop nilai2 itu tadi , selepas dilepas, tarik lagi . paksa di asrama serba teratur terstruktur.

Reporter tv one : bagaimana pengalaman selama mengajar ?

Peserta sm3t :
Pengalaman, smp satu atap hanya ada satu kelas , siswa pertama yg diajar 11 orang satu kelas, merupakan smp satu atap harus ajar sekolah rangkap.

Yang menarik pengalaman ?
Ketika kita walaupun beda agama tp hari jumat saat harus sholat jumat sungai banjir sampai lutut. Kemudian ramai2 warga berusaha memapah untuk sampai seberang.

Reporter tv one :
Skrng sudah ditinggalkan amarasi timur kangen ga ?

Peserta sm3t :
Saat lihat foto kenangan kangen. Pas mereka lihat , keluarga di sana, mereka memberi tempat tinggal gratis itu hal yg luar biasa. Sy kangen.

Reporter tv one : Apa mungkin Munji kembali?

Peserta sm3t : Itu tergantung kebijakan

Reporter tv one : Mungkin ga pak kembali lagi?

Nara sumber :
Betul , indonesia baru kedua, yg pertama hingar bingar ke daerah. Indonesia baru kedua. Para pemerintah seperti bupati biak , sorong, diterima kembali dan akan diangkat sbg pns, ini tidak terjadi sebelumnya. Pendekatan anak bagus. (saya minta ke peserta sm3t) Tolong kalau ada mutiara terpandang (siswa yg diajar sm3t) di daerah asal tolong dikawal sampai dia masuk ugm, itb, kalau pemda pulang ga bawa anak2 ini dia takut sama masy di sana. Kedatangan beliau (peserta smet) sangat di tunggu.

Reporter tv one :
program setelah itu apa?

Nara sumber:
Kita tantang berani ga , pengabdian lebih keras, di papua kurang 1000 guru.

Reporter tv one :
Tantangan itu diberi berapa lama, setelah diangkat jadi guru. ?

Nara sumber:
Ketika punya sertifikat pendidikan setelah ikut ppg dia punya tunjangan sertifikasi. Anak2 muda kembali kami tantang , pemda siap terima. Kami pernah mengadakan survei, 78 persen mau menerima tantangan (untuk kembali)

Reporter tv one :
anda siap ?

Peserta sm3t :
Bagi saya Indonesia bukan hanya jawa saya siap ditempatkan di mana saja.

Reporter tv one :
Mau mengajar mata pelajaran apa?

Peserta sm3t :
Sesui bidang bahasa inggris , di pedalaman saya mengajar b ing , indo, teman saya belajar geografi, bahkan tidak ada hub kita harus mengajar.

Reporter tv one :
Ketika berada di lokasi harus ajar tidak sesuai back ground. Bahan ajar nya gimana?

Reporter tv one :
Peserta sm3t : Kita gunakan, materi apapun di lingk bisa kt gunakan sesuai silabus.

Kalau dia sudah pilih terima tantangan, mereka yang menentukan gaji ?

Nara sumber:
Jelas dari kementerian, apakagi di daerah terpencil ada satu kali (gaji di daerah khusus), termasuk kesehatan.

Reporter tv one :
Bgmn dengan tempat tinggal, harus sendiri atau di rumah penduduk?

Nara sumber:
Sesungguhnya u menumpang menyatu, kalau bisa jangan kelompok sendiri. Menyatu. Tp kementerian jg menyiapkan rumah2 yg melekat dengan sekolah, ada asrama u gurunya.

Reporter tv one :
Evaluasi dari program ini sampai angkatan pertama, apa yg perlu di tingkatkan, ?

Nara sumber:
Pertama ada tugas yang bersangkutan ini, tadi mutiara ini. Skrng ada 500 orang pertahun dari daereah asli 3 t yang kami asramakan di berbagai lptk , nah nanti ketika ditarik bertugas, tetap harus ada jg dari setempat yang membangun daerahnya. Program sm3t tantangan yang terbesar mengisi didaerah papua, langit jaya, puncak jaya, maropen.

Reporter tv one :
Ini kan hal serupa dilakukan lembaga lain , program indo mengajar. Apa bedanya dengan sm3t?

Nara sumber:
Kita apresiasi jg, memberikan inspirasi kpd semua pihak , pendidikan bukan hanya tugas pemerintah, tetapi msya, ortu. Bedanya di dalam sm3t nawaitu-nya (niatnya) nya cetak guru2 yang hebat. Guru harus digembleng, asrama, daerah bebas, kadang2 kurikulum muncul dari dirinya sendiri, ketika anak2 lihat ikan di kolam. (bisa digunakan untuk belajar matematika). Anak berhitung lima dikurangi satu (dengan melihat ikan)

Reporter tv one :
Harapan apa mengenai program sm3t

Nara sumber:
Indo besar dan komplek , panglimanya harus pendidikan, kalau anak terjun ke daerah rawan, umumnya ketika orang di sana tahu guru yg akan datang, sama sekali tidak ada penolakan, mereka terima. artinya negara idiomatiknya ibu pertiwi bukan bapak pertiwi. Artinya harus berwatak keibuan asah asih asuh. Yang punya watak itu pendidikan dan kesehatan. nkri harus dibangun berdasarkan pendidikan dan kesehatan.




Share this article :

0 comments:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !


New Creation Live Radio
by. Infokom PPG SM-3T UNP



Radio Streaming PPG SM-3T UNP




 
Redaksi : Tentang Kami | Iklan | Ketentuan | Address: Kampus II UNP, Lubuk Buaya, Padang | 25173 | Sumatera Barat | Phone: 085263220740 | Email: mail@sm3t-unp.org